Pemkab Mesti Memaksimalkan Pengelolaan Keuangan Daerah untuk Kepentingan Masyarakat

By lintasne - Selasa, 2 Juli 2024 | 10:03 WIB | 387 Views

Muara Teweh – Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Surianor, meminta agar pemkab setempat, bisa memaksimalkan lagi pengelolaan keuangan daerah, untuk kepentingan masyarakat.

“Khususnya yang berkaitan dengan pemenuhan kebutuhan masyarakat banyak. Kita berharap hal ini bisa dioptimalkan lagi,” ujarnya.

Disampaikannya, optimalnya pengelolaan keuangan daerah yang berkaitan dengan kebutuhan masyarakat tersebut, sangat penting, agar masyarakat di Kabupaten Barut, bisa benar-benar merasakan manfaatnya, secara merata dan menyeluruh.

“Seperti halnya pada anggaran yang bersifat memberi bantuan yang disalurkan kepada masyarakat. Ini kita harapkan bisa optimal, merata dan berkesinambungan,” imbuhnya.

Di tambahkannya, adanya angggaran daerah harus memberikan manfaat bagi masyarakat luas. Baik, dalam bentuk pembangunan yang besentuhan langsung dengan masyarakat, hingga program-program lainnya.(adi).

Banner-Topa

Berita Terkait

Berita Terbaru

Sep 19, 2024

Maksimalkan Pelayanan Publik Sampai ke Desa-Desa

Muara Teweh- Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Suhendra menilai saat…

Sep 19, 2024

Harapkan Pemerintah Desa Dapat Maksimalkan BUMdes

Muara Teweh – Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Hasrat S.Ag…

Sep 19, 2024

Ini Harapan Legislator Barut Terkait Program Pembangunan di Barito Utara

Muara Teweh– Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kabupaten Barito…

Sep 18, 2024

Penjabat Bupati dan Jajaran Sambut Wakapolda

Muara Teweh- Wakapolda Kalimantan Tengah Brigjen. Pol. DR. Rakhmad Setyadi,…

Sep 18, 2024

Disnakertrankop UKM Barut Gelar Pelatihan Kreasi Kerajinan Berbahan Dasar Rotan Kombinasi Dengan Kulit

MUARA TEWEH – Pemerintah Kabupaten Barito Utara melalui Dinas Tenaga…

Sep 18, 2024

Legislator Ini Minta Ortu Batasi Anak Gunakan Smartphone

Muara Teweh – Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Jamilah mengingatkan…