Dewan Ingatkan Kades Hati-Hati Gunakan DD

By lintasne - Sabtu, 18 Maret 2023 | 10:24 WIB | 316 Views

Muara Teweh- DPRD Kabupaten Kabupaten Barito Utara kembali mengingatkan agar setiap kepala desa selalu berhati-hati dalam mengelola Dana Desa (DD). Sehingga dana yang diberikan dari pemerintah pusat itu bisa digunakan sebaik-baiknya untuk warga setempat baik dari sisi ekonomi, infrastruktur sampai pada pemberdayaan.

Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Utara Surianor menekankan, agar kepala desa tidak menggunakan anggaran DD tersebut untuk kepentingan pribadi atau diluar ketentuan yang berlaku. Pemerintah sudah memberikan arahan penggunaan maupun pengelolaan Dana Desa, termasuk pula dalam pertanggungjawabannya.

“Dengan demikian dana desa bisa digunakan dan dimanfaatkan, agar desa-desa yang ada di daerah dapat terus berkembang sebagaimana yang diharapkan,” ujarnya.

Memang pengelolaan dana desa menjadi tantangan tersendiri bagi tiap desa. Namun semua itu merupakan amanah dan kewajiban yang harus dilaksanakan oleh kepala desa. “Kepada kepala desa untuk terus berinovasi, gali potensi desa agar mampu meningkatkan kesejahteraan masyarakat,” pesannya.(adi)

Banner-Topa

Berita Terkait

Berita Terbaru

Sep 16, 2024

Harapkan Perusahaan Berdayakan Warga Lokal

MUARA TEWEH – Seperti diketahui bahwa kabupaten Barito Utara (Barut)…

Sep 14, 2024

Suksesnya Turnamen Bola Voli Piala Pj Bupati Cup I Mencerminkan Dedikasi Pemerintah Kabupaten Barito Utara

Muara Teweh – Pj Bupati Barito Utara, Drs. Muhlis dalam…

Sep 14, 2024

Pemdes Harus Kreatif Dalam Kembangkan Desa

MUARA TEWEH – Anggota DPRD Barito Utara, H Benny Siswanto…

Sep 13, 2024

Tingkatkan Sumber PAD Mikro dan Menengah

Muara Teweh – Saat ini di Kalimantan sektor pertambangan dan…

Sep 13, 2024

Para Pengrajin di Barito Utara Perlu Perhatian Pemerintah Daerah

MUARA TEWEH – Kabupaten Barito Utara selama ini belum ada…

Sep 12, 2024

Drs.Muhlis : Capaian Kinerja Mencerminkan Dedikasi Pemerintah Kabupaten Barito Utara

Pj.Bupati Barito Utara Drs.Muhlis didampingi Pj.Sekretaris Daerah, Kepala Perangkat Daerah…